Ide Dapatkan Uang Tambahan, Mudah dan Jadi Bisnis Jangka Panjang

remaja bisa berbisnis dengan banyak pilihan

Yasinyasintha.com – Punya uang tambahan di masa sekarang? Siapa sih yang ga mau, fyi menurut saya semua orang punya kesempatan yang sama, bahkan kamu yang masih sekolah sekalipun bisa punya uang tambahan. Belajar bisnis sejak dini untuk mendapatkan uang tambahan atau membeli barang yang diimpikan bisa jadi proses dan pengalaman yang berharga. Kelebihan Remaja Dalam Menjalankan Bisnis Sedari remaja jika dilatih berbisnis akan memperlihatkan perubahan perilaku positif dan memiliki orientasi kesuksesan yang lebih tertata. Bahkan mereka bisa lebih fokus pada […]

Continue Reading

Beragam Cara Beli Pulsa, Kamu Pakai yang Mana ?

Yasinyasintha.com – Kebutuhan pulsa tak tergantikan ya, walaupun kehadiran kuota dan wifi merajalela. Pulsa tetap dibutuhkan untuk kepentingan telepon, sms, membeli kuota, sebagai alat bayar maupun sebagai syarat menerima sms penting seperti SMS konfirmasi. Sampai saat ini, saya pribadi masih secara berkala isi pulsa. Enaknya, kini isi pulsa bisa dilakukan nyaris di mana saja, ini dia beragam cara beli pulsa. Beragam Cara Membeli Pulsa Beli Pulsa di Counter Hape Meski tak menjamur seperti dulu, kehadiran counter hape masih bisa kita […]

Continue Reading

Pelatihan Foto Produk dengan Smartphone UMKM Bhayangkari Polda Jabar

workshop umkm naik kelas

Yasinyasintha.com – Mimpi apa ya saya, sampai dapat kesempatan emas seperti ini. Dihubungi oleh salah satu anggota organisasi Bhayangkari Polda Jabar, menawarkan saya menjadi narasumber untuk pelatihan foto produk dengan smartphone untuk UMKM Bhayangkari yang akan digelar di Polda Jabar, saya tentu saja mengiyakan. Kesempatan emas, menjadi narasumber foto produk dengan smartphone untuk UMKM Bhayangkari Polda Jabar. Pelatihan Foto Produk dengan Smartphone UMKM Bhayangkari Polda Jabar Digelar di aula Gedung Lalu Lintas Polda Jabar, 18 Januari 2022. Beberapa hari sebelumnya, […]

Continue Reading

Pengalaman Berobat ke IGD Gedung Baru RS Hermina Arcamanik

membuka jahitan luka di hermina

Yasinyasintha.com – Siang itu, kembali saya harus merasakan panik tapi juga harus tetap tenang. Bagaimana tidak, Elvira anak bungsuku menduduki meja kaca, lalu pecah mengenai kakinya, darah mengurus derah di area kaki belakang di atas tumit. Saya tak pikir panjang, ke IGD RS Hermina Arcamanik sekarang. Drama si Meja Kaca Siang itu adalah siang biasanya seperti hari lainnya, setelah menyuapi Vira, saya duduk hendak makan dan anak – anak main di studio. Tak sampai empat suapan, terdengar suara PRANG!! Saya […]

Continue Reading

REVIEW – COSMOS FOOD PROCESSOR – KUBA FP-323, Dari Melumat Daging Hingga Kupas Bawang.

cosmos memiilki produk food processor yang bagus dan recomended

Yasinyasintha.com – Pergelangan tangan saya masih agak pegal dan nyeri ketika digerakan. Sisa-sisa menyiapkan bumbu dasar mingguan agar kegiatan masak di rumah dapat dilakukan dengan waktu yang lebih singkat. Pegal di pergelangan tangan adalah harga yang harus saya bayar setiap minggunya demi memasak, sebelum akhirnya menemukan sobat di dapur bernama Cosmos Food Processor Kuba FP-323. Seni Memasak di Rumah Bagi saya, memasak untuk anak dan suami itu ada seninya. Setiap harinya di pagi bahkan malam hari, isi kepala saya adalah […]

Continue Reading

REVIEW – Npure Gel Cleanser dan Toner Noni Probiotics Series, Kebaikan Probiotik Ada di Skincare

review noni probiotics

Yasinyasintha.com – Kita sudah tau, bahwa probiotik adalah bakteri baik yang punya manfaat untuk tubuh, khususnya pencernaan dan daya tahan tubuh. Lalu bagaimana jika kebaikan bakteri baik alias probiotik ini ada di skincare? Kenalan yuk sama Npure Noni Probiotics, saya mencoba gel cleanser dan toner dari Npure Noni Probiotics Series Npure Noni Probiotics Series Buah Mengkudu yang sudah dikenal sebagai buah yang sudah banyak digunakan sebagai obat herbal dan suplemen. Dikenal untuk menutrisi kulit, menyembuhkan masalah kulit, kaya kandungan antioksidan, […]

Continue Reading

Pembiayaan PIP UMi untuk Bangkitkan Ekonomi

Yasinyasintha.com – Ketiadaan modal adalah masalah utama banyaknya bisnis gulung tikar, tak terkecuali bagi bisnis Ultra Mikro ( Umi ) yang biasanya berangkat dari modal sekecil-kecilnya dengan harapan yang tak kalah besar seperti pemilik bisnis lain pada umumnya. Tapi tentu saja, kekurangan modal seringkali menjadi alasan utama sulitnya bisnis berkembang, mari kenalan dengan PIP atau Pusat Investasi Pemerintah yang memiliki program pembiayaan UMi. Pembiayaan Usaha Ultra Mikro ( UMi ), Langkah Pemerintah Bangun Ekonomi Bagi kamu yang berada di kota […]

Continue Reading

REVIEW – Paket Face Care Scarlett Lengkap, Pori Kecil dan Wajah Cerah

review menggunakan scarlett face care

Yasinyasintha.com – Setelah bolak balik menuliskan pengalaman menggunakan Body Care Scarlett Whitening, saya akhirnya tergoda juga coba rangkaian Face Care Scarlett Whitening juga. Fyi, sebelumnya udah coba serumnya dan ternyata secocok itu buat membantu mencerahkan. Makanya untuk hasil yang lebih optimal saya gunakan paket Face Care Scarlett Whitening lengkap, yang terdiri dari : Brightening Facial Wash, Brightly Toner, Brightly Ever After Serum, Brightly Ever After Day Cream dan Brightly Ever After Night Cream. Scarlett Whitening Face Care Saya masih inget […]

Continue Reading

Menginap di KTO Sari Alam Ciwidey, Lebih Dekat dengan Tanaman Obat

yasinta astuti adalah pemilik blog yasinyasintha.com seorang blogger asal bandung

Yasinyasintha.com – Mari melipir dari ramainya hiruk pikuk kota ke daerah Ciwidey, tepatnya ke KTO Sari Alam di kawasan Pasirjambu Kab. Bandung. Kita lepas penat sembari belajar hidup sehat, kita kembali ke alam dan belajar hidup berdampingan. KTO Sari Alam ini adalah milik Mamah Oday yang merupakan herbalis profesional dan juga survivor kanker. Mamah Oday, alhamdulilah kembali sehat atas izin Allah dan perantara tanaman obat. KTO Sari Alam, Lebih Dekat dengan Tanaman Obat Bagaimana jika sebenarnya obat dari penyakit yang […]

Continue Reading

Cerita Mendulang Sukses Bisnis Foto Pernikahan Berkat Website

blogger asal bandung yang juga fotografer

Yasinyasintha.com – Rasanya baru kemarin saya dan Papi berkutat dengan pertanyaan-pertanyaan seputar foto pernikahan, jadi pejuang subuh di setiap sabtu dan minggu demi memotret moment pernikahan, dipertemukan dengan berbagai pasangan dari berbagai penjuru kota negeri, bahkan memotret untuk pasangan dari negeri Singa, dan itu semua berkat website. Website, Cara Usaha Kami Dikenal Dunia Saya masih 20 tahun saat itu, Papi 21 tahun. Kami dianggap terlalu belia untuk membuka bisnis foto pernikahan ( kami nya saja belum nikah, hehe ) perkembangan […]

Continue Reading